Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2015

Lafaz Bacaan Doa Niat Shalat Idul Fitri Arab Latin Dan Artinya

Gambar
Niat Shalat Idul Fitri - shalat idul fitri yang di lakukan satu tahun sekali, tidak menutup kemungkinan akan lupa dengan bacaan niatnya, oleh karena itu tidak heran jika orang orang akan mencari dan bertanya kepada yang tahu. Adapun pengertian dalam shalat idul fitri yaitu merupakan shalat sunnah yang terdiri dari dua rakaat terjadi pada 1 syawal, shalat id di lakukan pada pagi hari, tempat bisa juga di masjid atau di lapangan luas terbuka sekalipun. Bagi anda yang masih atau belum tahu dengan bacaan niat shalat hari raya idul fitrim maka pada kesempatan kali ini saya akan mencoba berbagi dengan komplit dari mulai dengan versi bahsa arab,latin dan tidak ketinggalan dengan artinya, agar anda semakin apdol dalam menjalankan ibadah tersebut, tidak lupa juga saya berikan sedikit tatacara agar anda tidak kebingungan dalam shalat idul fitri nanti. ﺃﺻﻠﻲ ﺳﻨﺔ ﻋﻴﺪ ﺍﻟﻔﺘﺮ ﺭﻛﻌﺘﻴﻦ ﻣﺄﻣﻮﻣﺎ ﻟﻠﺔ ﺗﻌﺎﻟﻲ "Usalli sunnatan aidul fitri rok’ataini ma’muma lillahi ta’ala" "Sahajaku sholat idul ...

Bacaan Niat Do'a Puasa Arab Latin dan Artinya

Gambar
Pentingnya sebuah niat memang menjadi faktor utama dalam melakukan segala hal, puasa tanpa niat tidak akan syah, oleh sebab itu jangn lupa anda membacakan niat puasa sebelum datangnya waktu imsak, agar puasa anda terpenuhi dalam segi syarat sayhnya. Selain dengan niat, puasa yang memiliki makna menahan rasa dahaga,lapar,nafsu dan sebagainya dari mulai terbit fajar ( imsak) sampai terbenamnya matahari (berkumandangnya adzan magrib). oleh sebab itu jaga kepribadian tingkah laku agar anda mendapatkan hikmah dari berpuasa tersebut. Untuk memberikan kemudahan dalam hal bacaan niat puasa, maka kali ini saya akan berbagi Bacaan Niat Do'a Puasa Arab Latin dan Artinya , bagi siapa saja yang sekiranya lupa dengan bacaan niatnya,bisa di simak di bawah ini:  Bacaan Niat Do'a Puasa Arab Bacaan Niat Do'a Puasa Latin "Nawaitu shauma syahri ramadhaana kulihi lillaahi ta’aalaa "  Arti Niat Do'a Puasa  "Aku niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban puasa pada bul...